Harga Penginapan Ora Beach Resort
3 October 2018 425x Artikel
Harga Penginapan Ora Beach Resort
Harga Penginapan Ora Beach Resort – Ora Beach merupakan salah satu pantai yang menawarkan pesona alam yang luar biasa indahnya. Ora Beach juga menjadi pantai yang berhasil memikat para wisatawan untuk menikmati pesona alam yang dimilikinya. Keindahan alam yang dimiliki Ora Beach juga sangat sering disejajarkan dengan keindahan pantai-pantai kelas dunia, salah satunya seperti Maldives. Oleh sebab itu, tidak mengherankan jika banyak wisatawan yang berkunjung ke Ora Beach yang berasal dari luar negeri, terutama bagi wisatawan dari Jepang, Belanda serta Amerika Serikat.
Pada dasarnya, Ora Beach memang menawarkan suasana yang serupa seperti Maldives, namun untuk berlibur di Ora Beach jauh lebih terjangkau dibandingkan dengan berlibur di Maladewa. Selain itu, para wisatawan yang sudah pernah berkunjung ke Maldives dan Ora Beach juga mengatakan jika liburan di Ora Beach jauh lebih menyenangkan dan seru dibandingkan dengan berlibur di Maladewa. Hal ini dikarenakan Anda tidak perlu menyimpan dana yang banyak hanya untuk menikmati liburan berkualitas di Ora Beach.
Perlu Anda ketahui, Pantai yang terletak di Pulau Seram, Desa Saleman, Maluku Tengah, Maluku, Indonesia ini juga sangat sering disebut sebagai surga tersembunyi. Hal ini dikarenakan Ora Beach belum banyak dikunjungi oleh para wisatawan dan belum banyak tersentuh oleh tangan-tangan manusia. Ora Beach mempunyai karakteristik pantai yang berpasir putih dengan hamparan air laut yang sangat jernih serta tenang. Bahkan saking tenangnya memungkinkan para wisatawan untuk melihat pesona alam bawah laut dengan menggunakan mata telanjang.
Penginapan Ora Beach Resort
Berlibur di Ora Beach tidak akan cukup jika hanya sehari, Anda membutuhkan beberapa hari untuk bisa menjelajahi seluruh Ora Beach. Maka dari itu, Anda membutuhkan sebuah penginapan untuk melepas penat dan beristirahat sejenak sebelum melanjutkan kegiatan wisata Anda di Ora Beach. Pada dasarnya, Ora beach mempunyai beberapa jenis penginapan seperti villa, resort serta homestay. Mengenai villa di Ora Beach hanyalah satu saja, sehingga tidak mengherankan jika harga penginapan Ora Beach Resort tergolong cukup mahal.
Baca Juga :
Bagi Anda yang hendak berlibur ke Ora Beach perlu mengetahui, jika Ora beach mempunyai resort yang sangat mirip dengan resort yang ada di negeri mungil Samudera Hindia atau lebih dikenal dengan Maladewa. Pada dasarnya, Ora Beach hanya mempunyai satu resort yang diberi nama Ora Eco Resort. Ora Beach Resort ini dibangun di atas atas air laut, sehingga tidak heran jika resort ini menawarkan suasana seperti penginapan yang ada di maldives. Ora Beach Resort ini mempunyai kamar gantung, kamar darat serta kamar laut dengan suasana yang cukup berbeda. Untuk bisa menginap di Ora Beach Resort Anda membutuhkan dana yang lebih besar, hal ini dikarenakan resort yang ada di Ora Beach hanyalah ini satu-satunya. Akan tetapi jika Anda ingin penginapan yang ditawarkan dengan harga lebih terjangkau dan murah maka Anda bisa memilih menginap di homestay.
Harga Penginapan Ora Beach Resort
Ulasan di atas hanyalah sekilas mengenai hal-hal penting yang harus Anda ketahui tentang Ora Beach. Masih terdapat banyak sekali keindahan Ora Beach yang hanya bisa Anda ketahui dengan mata yang memandang. Bagi Anda yang ingin berlibur ke Ora Beach maka pastikan agar Anda bisa meluangkan waktu sejenak untuk berlibur ke Ora Beach dan menginap di Ora Beach Resort. Pada dasarnya menginap di Ora Beach tidaklah memakan biaya yang mahal asalkan Anda menggunakan agen tour dan travel ke Ora Beach. Saat berkunjung ke Ora Beach memang tidak akan lengkap jika Anda belum merasakan menginap di Ora Beach Resort. Oleh sebab itu, tunggu apalagi segera bergabung bersama agen yang menyediakan layanan tour dan travel ke Ora Beach agar Anda bisa merasakan menginap di Ora Beach Resort. Mengenai harga penginapan Ora Beach Resort Anda juga tidak perlu khawatir karena semua mengenai perjalanan di Ora Beach akan langsung ditangani oleh para agen yang menyediakan layanan tour dan travel ke Ora Beach.
Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.

Wisata di Ora
Wisata di Ora Wisata di Ora – Setiap orang pasti setuju jika Indonesia menawarkan pesona wisata alam yang begitu eksotis. Mulai dari Sabang hingga Merauke, terdapat banyak spot-spot menarik yang cantik yang dapat Anda jumpai, serta tentunya dapat dijadikan sebagai tempat ideal untuk menenangkan pikiran. Pesona alam Indonesia yang indah dan eksotis meman... selengkapnya

Ora Beach Eco Resort
Ora Beach Eco Resort Ora Beach Eco Resort – Do you have a plan to visit Ora beach in Maluku, Indonesia? If so, don’t forget to think about accommodation during your trip. You will need more than a day to do many activities at Ora beach. For your recommendation, you can choose a room in... selengkapnya

Ora Beach Backpacker
Ora Beach Backpacker Ora Beach Backpacker – Are you a backpacker? If yes, you may want to visit Ora beach. Actually, Ora beach is a good place to be visited by backpackers. It is a beautiful beach in Seram Island, Maluku, Indonesia. This beach offers the wonderful view. Many people said that Ora beach looks... selengkapnya
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
-
Hotline
081293939797 -
Whatsapp
081293939797 -
Email
contact@indowalk.com
Belum ada komentar